Analisis Produksi

Bahan Baku Bata CLC
• Semen - Pasir - Air - Foam Agent

• Dimungkinkan untuk menggunakan bahan-bahan murah lain yang tersedia didaerah masing-masing

Proses Produksi Bata Ringan CLC
1. Semen + Pasir + Air diaduk dalam mixer bata ringan hingga rata.
2.Masukkan Foam yang dihasilkan dari Foam Generator dengan bahan baku Foam Agent (diencerkan dengan air) kedalam mixer. Aduk terus hingga rata.
3.Tuang adonan ke cetakan plastik bata ringan dengan bantuan bucket cor kemudian ratakan permukaannya.
4.Biarkan selama + 12 jam. Buka bata dari cetakan plastik bata ringan, letakkan bata di tempat perawatan (curing area), tidak boleh terkena sinar matahari langsung.
5.Siram-siram selama 5 hari.
6.Hari ke 10 sampai hari ke 15 simpan bata ditempat teduh.

Proses Pengeringan bisa dipercepat dengan menggunakan Additive pengeras

Perhitungan Analisa Biaya Produksi Bata Ringan
CLC
Estimasi biaya Produksi 1 kubik (M3) bata ringan
( 111 pcs )

Kebutuhan 
Rupiah
Penjelasan
Semen 5 sak
300.000
Penggunaan semen bisa dikurangi jika pasirnya bagus
Pasir 450 kg
50.000
Harga pasir dihitung 1 m3 = 150.000
Foam Agent 0,8ltr
20.000
Dapat dicampur air 30 ltr air
Ongkos kerja
50.000
Mengunakan sistem borongan,
Listrik
20.000
Estimasi harga listrik yg digunakan


Total Cost Produksi/ HPP = Rp 440.000 / M3
Harga Jual Bata ringan      = Rp 680.000 / M3
Margin Bersih                  = Rp 240.000 / M3

Cost produksi masih dapat ditekan , jika mendapat pasir lebih
murah dan pengunaan semen

Perhitungan Analisa Biaya Produksi Bata Ringan
CLC
Estimasi Laba Bersih produkasi 25 hari kerja
Kapasitas  
Modal kerja
Laba bersih
5 kubik / days
Rp 55.000.000
Rp 30.000.000
10 Kubik / days
Rp 110.000.000
Rp 60.000.000
15 Kubik / days
Rp 165.000.000
Rp 90.000.000

•  Penggunaan semen 5 - 6 sak tergantung dari kualitas pasir yang digunakan.
•  Harga material yang digunakan merupakan perhitungan berdasarkan harga-harga di Jakarta.

Hitungan diatas bisa berbeda, tergantung harga
material, pekerja dan lahan dimasing-masing daerah.

1 comment:

  1. Produk Petrofer Oil tersedia untuk semua kebutuhan industri seperti :

    Metal working fluid, Metal forming , Oli Grease,lubricants, Die casting, Forging, Hidrolik oil, Slide way, Gear oil, Cutting oil, Quenching oil dan berbagai jenis chemicals.

    Kami juga mempunyai produk cutting coolant untuk berbagai tipe material:
    Steel
    Aluminum
    Copper
    Brass
    Cast Iron
    Summary Produk Kami:
    Isopal A Blue
    Emulcut S 20
    Emulcut S 50
    Isocool 990
    Isogrind 130
    Emulcut 500 A
    Isocut VG 15
    Isocut VG 22
    Isocut VG 32
    Oli Grease


    Untuk Informasi detail produk kami silahkan email kami di tommy.transcal@gmail.com
    Mobile:0813-1084-9918

    ReplyDelete